Pada pertemuan kali ini kita akan membahas caranya Membackup dan mengupload Template Blogger kita.
Jika kalian Blogger pemula pasti belum tau cara dan fungsinya, cara
yang ini lazim digunakan Untuk mengotak-atik template blogger kita.
Sedikit pengertian untuk sobat:
Membackup Template : Biasa
gunakan sebelum kita mengotak-atik template kita, biar nanti jika ada
kesalahan akibatnya tidak fatal dan kita bisa mengembalikan template
kita seperti semula.
Caranya adalah Ke Menu Layout kemudian Edit HTML kemudian Download Full Template.
Mengupload Template: gunanya
buat memasang template yang sudah ada dalam disk komputer biasanya
tempalte befrormat *XML, jika anda download template anda pasti
berformat XML dan untuk mengebalikan template yang tadi anda download
anda bisa menguploadnya.
anda juga bisa download Template di Situs yang penawarkan template blogger da anda Upload.
Caranya di menu Layout kemudian Edit HTML dan disebelah tulisan Upload a template from a file on your hard drive : ada Form nah kamu Browse File XML kamu kemudian Upload.
gak jauh kox ama caranya mendownload template cuma dibawahnya doank.
0 komentar:
Posting Komentar